1. Login ke Blogger kamu
2. Tata Latak + Edit HTML dan berikan centang pada Expand Template Widget
3. cari kode body { (untuk memudah kan pencarian teken Ctrl + F pada keyboard kamu)
body {
background: #111 url(http://i49.tinypic.com/2cg1rok.gif);
width: 980px;
color: #333;
font-size: 12px;
font-family: Arial, Tahoma, Verdana;
margin: 0 auto 0;
padding: 0
4. Perhatikan pada tulisan yang bewarna merah http://i49.tinypic.com/2cg1rok.gif dan ganti dengan URL gambar yang kamu inginkan, gambar tersebut bisa dengan format png, gif, jpg dll dan jika kamu hanya ingin menggunakan kode warna kamu tinggal hapus pada http://i49.tinypic.com/2cg1rok.gif jadi tinggal seperti ini :
background: #111;
width: 980px;
color: #333;
font-size: 12px;
font-family: Arial, Tahoma, Verdana;
margin: 0 auto 0;
padding: 0
5. Kemudian Simpan Template dan lihat hasil nya
NB : Gambar yang kamu inginkan dapat kamu upload Disini
Saya juga sediakan background beserta url nya untuk blogger kamu :
Ini url nya : http://i47.tinypic.com/2ex6b9i.jpg